Edit daftar berkas, folder, dan situs web tepercaya

Zona Tepercaya adalah daftar objek yang tidak dipindai atau dipantau aplikasi. Anda mungkin perlu menambahkan objek ke Zona Tepercaya jika, misalnya, aplikasi Kaspersky memblokir akses ke berkas, aplikasi, atau situs web, meski Anda benar-benar yakin bahwa objek, aplikasi, atau alamat web tersebut tidak berbahaya.

Saat aplikasi ditambahkan ke Zona Tepercaya, aktivitas berkas dan jaringannya (termasuk aktivitas yang mencurigakan) tidak lagi dipantau. Namun, aplikasi Kaspersky tetap memindai berkas program dan proses aplikasi tepercaya.

Tambahkan/hapus berkas atau folder ke/dari daftar berkas dan folder tepercaya

Tambahkan/hapus situs web tepercaya ke/dari daftar alamat web tepercaya

Aktifkan pemantauan alamat web tepercaya

Lihat juga

Cakupan perlindungan komputer

Atas halaman